SELAMAT DATANG ~ DI PORTAL KARIR INDONESIA
SITUS INFORMASI LOWONGAN KERJA TERPERCAYA

PERHATIAN...!!

• Para pelamar di himbau agar selalu memperhatikan masa aktif lowongan dan batas akhir pengiriman berkas lamaran, karena apabila sudah melewati tanggal EXPIRED lowongan, maka otomatis lamaran ditolak dan tidak akan diproses oleh pihak perusahaan.

• Semua informasi lowongan kerja yang dimuat di situs ini bersifat GRATIS!! dan tidak ada pungutan biaya dalam bentuk apapun.

• Apabila ada pihak/oknum tertentu mengatasnamakan admin dan perusahaan yang meminta sejumlah uang dalam rangka proses rekrutmen, agar supaya diabaikan saja karena dapat dipastikan bahwa hal tersebut merupakan modus PENIPUAN.


Rekrutmen Karyawan BUMN Lulusan S1 PT. Pegadaian (Persero), Tersedia 2 Posisi Jabatan Hingga 28 Februari 2019


PT. Pegadaian ( Persero ) merupakan salah satu perusahaa BUMN pemerintah republik Indonesia yang memiliki fokus usaha dalam bidang jasa penyaluran kredit kepada masyarakat atas dasar hukum gadai. PT Pegadaian (Persero) dalam setiap pelaksanaan kegiatan usahanya harus selalu berpedoman pada prinsip-prinsip Good Corporate Governance ( GCG ) yang salah satunya menghindari praktik-praktik gratifikasi. Dalam kegiatan bisnis, pada umumnya perusahaan tidak terlepas dari hubungan dan interaksi antara para pihak baik internal maupun eksternal yang saling menjalin kerja sama yang harmonis, serasi dan berkesinambungan dengan tidak melupakan etika dan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik. Implementasi Panduan GCG dilaksanakan secara konsisten dengan didukung adanya laporan dari masing-masing unit kerja secara berkala mengenai implementasi panduan dan dikaitkan dengan sistem reward and punishment yang dikembangkan oleh Perseroan bagi satuan kerja maupun individu Karyawan.
PT Pegadaian ( Persero ) saat ini membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Februari tahun 2019 untuk mencari calon – calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap lini atau divisi kerja dalam perusahaan yang sedang membutuhkannya saat ini. Dengan diadakannya rekrutmen atau lowongan kerja ini perusahaan berusaha mencari individu yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan tentunya sesuai juga dengan minat dan harapan dari para pencari kerja karena dengan adanya hubungan yang baik antara tenaga kerja dan perusahaan akan tercipta suasana kondusif di lingkungan perusahaan. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada peluang kerja kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.


Posisi :

SYSTEM ANALYST
Persyaratan :
  • Pendidikan min S1 Teknik Informatika/Sistem Informasi.
  • Usia maks. 30 tahun
  • Memiliki daya analisa yang baik dan berorientasi kepada target
  • Familiar dengan implementasi aplikasi HRIS min. 2 tahun.
  • Menguasai bahasa pemrograman PHP,Java, HTML.
  • Menguasai program database Mysql, Sql dan Postgress
  • Pengalaman dalam membuat aplikasi mobile programming.


SENIOR SOFTWARE ENGINEER
Persyaratan :
  • Kuat dalam Logika, Berpikir Algoritma dan Pemecahan Masalah, Keterampilan Kognitif tinggi, bersemangat dalam Pengembangan Perangkat Lunak dan Teknologi, dan Kegigihan tinggi dalam menyelesaikan pekerjaan.
  • Pengalaman dalam membangun situs web dengan lalu lintas tinggi atau sistem transaksi tinggi. Pengalaman dalam membangun sistem e-Commerce merupakan nilai tambah yang besar.
  • Keahlian dan pengalaman dalam mengembangkan aplikasi menggunakan teknologi berikut: java, go, node.js, JavaScript, MySql, PostgreSQL, MongoDB.
  • Bersedia untuk belajar dan mengambil keterampilan baru dan bekerja pada bahasa dan platform yang berbeda
  • Pemahaman dan keterampilan yang kuat dalam Analisis dan Desain Berorientasi Objek, Kode Bersih, Refactoring dan Pengujian Unit. Akrab dengan Arsitektur seperti MVC, Layanan Mikro, dan Domain Driven.
  • Akrab dengan teknologi wadah seperti Docker, dan Kubernetes.
  • Latar belakang yang kuat dan minat dalam pengembangan perangkat lunak
  • Mampu bekerja secara mandiri dan sebagai tim
  • Lulusan dari universitas terkemuka dari jurusan Sains, Teknologi, Teknik dan Matematika; Seperti Ilmu Komputer, Informatika, Teknik Listrik, Matematika, Fisika, Statistik, dll.


MARKETING EXECUTIVE
Persyaratan :
  • Pendidikan Minimal S1 dengan IPK minimal 3.00
  • Usia maks. 30 tahun
  • Belum menikah
  • Pengalaman di bidang Marketing atau Penjualan minimal 2 tahun
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik
  • Kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris aktif
  • Berpenampilan menarik
  • Memiliki kendaraan bermotor dan SIM menyesuaikan
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Bersedia di tempatkan di seluruh Indonesia
  • Kandidat yang memenuhi kualifikasi akan ditempatkan di Kantor Wilayah Pegadaian seluruh Indonesia.
  • Diutamakan Putera/Puteri daerah dimana Kantor Wilayah berada

Pendaftaran :
Untuk pendaftaran lowongan kerja PT. Pegadaian ( Persero ) dapat dilakukan secara Via Online, bagi anda yang berminat mendaftar dan memenuhi semua persyaratan yang telah ditentukan perusahaan, silakan melakukan registrasi pendaftaran dibawah ini. 

Klik ⇨ Registrasi Disini

Pendaftaran lowongan kerja PT. Pegadaian ( Persero ) paling lambat 28 Februari 2019


Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "Rekrutmen Karyawan BUMN Lulusan S1 PT. Pegadaian (Persero), Tersedia 2 Posisi Jabatan Hingga 28 Februari 2019"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel