SELAMAT DATANG ~ DI PORTAL KARIR INDONESIA
SITUS INFORMASI LOWONGAN KERJA TERPERCAYA

PERHATIAN...!!

• Para pelamar di himbau agar selalu memperhatikan masa aktif lowongan dan batas akhir pengiriman berkas lamaran, karena apabila sudah melewati tanggal EXPIRED lowongan, maka otomatis lamaran ditolak dan tidak akan diproses oleh pihak perusahaan.

• Semua informasi lowongan kerja yang dimuat di situs ini bersifat GRATIS!! dan tidak ada pungutan biaya dalam bentuk apapun.

• Apabila ada pihak/oknum tertentu mengatasnamakan admin dan perusahaan yang meminta sejumlah uang dalam rangka proses rekrutmen, agar supaya diabaikan saja karena dapat dipastikan bahwa hal tersebut merupakan modus PENIPUAN.


Open Rekrutmen Karyawan PT KAI Commuter Indonesia (KRL) Lulusan S1 Hingga 20 September 2018



PT KAI Commuter Jabodetabek (atau disebut juga KRL Commuter Line, dulu dikenal sebagai KRL Jabotabek) adalah jalur kereta rel listrik yang dioperasikan oleh PT KAI Commuter Jabodetabek, anak perusahaan dari PT Kereta Api Indonesia (PT KAI). KRL telah beroperasi di wilayah Jakarta sejak tahun 1976, hingga kini melayani rute komuter di wilayah DKI Jakarta, Kota Depok, Kota Bogor, Kabupaten Bogor, Kota Bekasi, Kabupaten Lebak, Kota Tangerang, dan Kota Tangerang Selatan. Saat ini PT KAI Commuter Jabodetabek membuka lowongan dengan posisi: 

POSISI : 

MANAGER ANGGARAN
Persyaratan:
  • Pria / Wanita
  • Usia max. 40 tahun
  • Pendidikan S1 Akuntansi / Perpajakan
  • Berasal dari Perguruan Tinggi dengan Akreditasi A
  • IPK min. 2,95
  • Sertifikat TOEFL dengan skor min. 500 atau IBT dengan skor min. 80
  • Berpengalaman sebagai manager struktural min. 5 tahun, dibuktikan dengan surat pengalaman kerja pada perusahaan multinasional
  • Menguasai peaturan perpajakan, penghitungan pajak, pelaporan pajak dan audit (PPh, PPN)
  • Berat badan ideal / proporsional
  • Terampil, jujur dan pekerja keras
  • Memiliki Integritas dan Inisiatif kerja yang tinggi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Commuter Indonesia

Berkas lamaran:
  • Aplikasi lamaran
  • CV lengkap
  • Foto terbaru
  • Fotocopy Ijazah dan Transkrip Nilai yang dilegalisir
  • Lampiran Akreditasi BAN-PT
  • SKCK
  • Surat Keterangan Sehat (tidak buta warna)

        Pendaftaran:
        Pendaftaran dilakukan dengan mengirimkan lamaran dan semua lampiran (tidak melebihi 500 KB) ke email: hrd@krl.co.id

        Close Date : 20 September 2018

        SUMBER

        BACA ðŸ‘‰ DISINI LOKER TERBARU BULAN SEPTEMBER 2018

        Berlangganan update artikel terbaru via email:

        Belum ada Komentar untuk "Open Rekrutmen Karyawan PT KAI Commuter Indonesia (KRL) Lulusan S1 Hingga 20 September 2018"

        Posting Komentar

        Iklan Atas Artikel

        Iklan Tengah Artikel 1

        Iklan Tengah Artikel 2

        Iklan Bawah Artikel